SMKN 1 Magelang Peringati Hari Kartini: Semangat Perempuan Hebat, Wujudkan Cita dan Asa
Magelang, 21 April 2025 — Dalam semangat memperingati Hari Kartini, SMK Negeri 1 Magelang menyuarakan dukungan penuh terhadap peran dan kontribusi perempuan dalam dunia pendidikan, sosial, serta pembangunan bangsa. Dengan mengusung tema “Wanita harus berani memiliki cita-cita, berani memiliki impian, dan berani mewujudkannya”, sekolah ini menegaskan komitmennya dalam mencetak generasi perempuan yang berdaya, mandiri, dan…